• SELAMAT DATANG DI TONG SAMPAH HERPOER

    Blog ini adalah coret-coret nya HerPoer yang hanya ingin sedikit berbagi mengenai apa saja tapi terutama ingin berbagi mengenai keindahan Indonesia, dan bangga menjadi anak Indonesia

  • PANTAI KUTA LOMBOK

    Mungkin orang lebih banyak mengenal bahwa pantai Kuta itu identik dengan Bali, tapi cobalah datang ke Kuta Lombok saya percaya bahwa anda akan langsung membuat perbandingan dengan Kuta Bali

  • KOTA BARU GUNUNGNYA BAMEGA

    Apakah anda pernah mengalami nikmatnya menyantap makanan di pinggir laut, dimana anda bisa melihat matahari tenggelam lalu kapal kapal yang mulai merapat di dermaga ?

  • ROCK n ROLL STAR

    Herpoer itu identik dengan jaket robek-robeknya dan dahulu punya impian menjadi Rock n Roll star

  • GILI TRAWANGAN

    Saya menyebutnya surga, karena memang keindahan tempat ini begitu memikat hati saya

  • DESA SADE REMBITAN

    Desa yang unik dengan segala hal, jika ingin menikah sang laki-laki harus menculik calon istri sampai ke bangunan rumahnya yang benar benar masih tradisional

Wednesday, May 21, 2014

Posted by HerPoer
No comments | 6:15 AM

Sebenarnya sudah lama sekali ingin mendatangi jembatan yang menghubungkan Surabaya dan Madura ini, namun dari beberapa kali kesempatan aku ke Surabaya tidak pernah dapat mendapatkan waktu yang tepat untuk mengunjungi tempat ini.

Dan akhirnya kesempatan itu datang juga, dengan dibonceng motor aku dapat menyusuri jembatan ini di waktu malam. 

Jujur menurutku selain fungsi, ketika melihat jembatan ini yang pertama kali terucap adalah " gila....keren banget !!!! " 

Namun satu hal yang disayangkan, karena naik motor aku tidak bisa berhenti dan eksis di depan jembatan tersebut. Jadi di tengah motor yang kuminta melaju pelan, hanya dapat mengabadikan keindahan jembatan ini di waktu malam seadanya.





0 comments:

Post a Comment